Indonesian Snacks

Denayu Wedang Jakute

Rp 25,000

Product Description :

Net Weight: 125 gr (5 sachets @ 25 gr)
Material Content: Ginger, turmeric, curcuma, lemongrass, cinnamon, cardamom, sugar
Variant / Flavor: Powder

MASYARAKAT Jawa memiliki sebutan khas untuk rempah rimpang yang
sangat berkhasiat menjaga daya tahan tubuh: empon-empon
.
Beberapa yang sudah dikenal luas adalah jahe, kunyit, dan temulawak. Sejak
dulu, ketiga herba ‘empu’ ini telah diramu menjadi seduhan sehat. Formulasinya
bermanfaat untuk meningkatkan imunitas, menghangatkan perut dan
pencernaan, serta diyakini dapat meredakan peradangan dan suam tubuh.

Bersama harumnya serai dan rasa kapulaga yang dingin di lidah, paket sehat-
nikmat pun hadir dalam kemasan praktis.


MSME Profile

CV Centrindo Kurnia Tritama is an The small-medium enterprises (SME) that produces botanical drinks and tea with the main raw material of spices under the Denayu and WEDANGKU brand. Wedang Uwuh, is the flagship botanical drink of Jogjakarta known as An intangible cultural heritage now days. In the production process, it empowers residents around the production site, especially women. The resulting product has a NIB (9120415021709) BPOM distribution permit for every product, Halal certificate (ID34210000191880721), and HACCP from BBIA (220080/BSKJI/BBIA/MS-LSS.2/I/2022). Our Production capacity is 30,000 packs per month by 20 employees.